Home > Career > Marketing Plan

MARKETING PLAN

STARTER KIT

Konsumen dapat menjadi Salesforce Twin Tulipware dengan membayar biaya pendaftaran sebesar Rp. 200.000 untuk Jawa / Rp. 220.000 untuk Luar Jawa dan Salesforce baru akan mendapatkan kelengkapan Starter Kit berupa: tas, katalog, booklet, buku panduan, kode etik, kartu anggota dan 1 sampai dengan 3 produk Twin Tulipware dengan jumlah, jenis dan nilai yang sama tergantung ketersediaan barang.

 

POTONGAN PENJUALAN

Potongan penjualan harga khusus yang merupakan keuntungan langsung. Besaran potongan disesuaikan dengan jenis penjualan yang berlaku.

 

DEALER (DL)

Perorangan yang direkrut oleh Salesforce dan telah membeli Starter Kit.

Berhak mendapatkan OR 3% dari HM Level 1 (Downline langsung).

 

SUPERVISOR (SV)

Status yang diberikan apabila memiliki minimal dua Dealer sebagai downline langsung. 

Berhak mendapatkan OR 3% dari HM Level 1 (Downline langsung), dan 1,5% dari HM level 2.

 

MANAGER (MG)

Status yang diberikan apabila memiliki minimal dua Leader sebagai downline langsung.

Berhak mendapatkan OR 3% dari HM Penjualan Pribadi dan HM Jaringan (Unit).

 

OVERRIDING (OR)

Bonus uang bulanan persentase dari Harga Dealer (HD) dan Kondisi Prima (KP) diberikan kepada Salesforce yang telah memenuhi kewajiban (dipotong Pph 5%)

 

BABY MANAGER OVERRIDING (BABY MANAGER OR)

Bonus uang bulanan persentase dari Harga Dealer (HD) dan Kondisi Prima (KP) Baby Manager langsung diberikan kepada Mother Manager yang telah memenuhi kriteria Manager Aktif (dipotong Pph 5%)

 

MANAGER LEADERSHIP BONUS

Bonus uang bulanan persentase dari Harga Dealer (HD) dan Kondisi Prima (KP) Baby Manager langsung diberikan kepada Priority Manager (dipotong Pph 5%)

 

BONUS PLUS

Bonus uang bulanan (berjenjang dan sesuai persyaratan) yang diberikan kepada Manager yang telah memenuhi kriteria Manager Aktif (dipotong Pph 5%). Perhitungan Bonus Plus berdasarkan JPU dengan Kondisi Prima (KP). 

 

LEVEL GIFT/BOOM/SPELL UP

Produk hadiah dan insentif diberikan perusahaan untuk salesforce apabila memenuhi persyaratan dan kualifikasi dalam waktu tertentu.

 

POINT VALUE (PV)

Setiap Salesforce berhak mendapatkan satu (1) Point Value (PV) untuk setiap penjualan sesuai dengan aturan dan berlaku kelipatan.

 

Untuk aturan dan syarat marketing plan lebih detail dapat dilihat di buku panduan Be The Champion atau hubungi Cabang/Tulip Shop terdekat.